Contoh Soal UKG PKN SMA

Uji Kompetensi Guru (UKG) merupakan tahapan yang harus diikuti oleh seluruh guru calon peserta sertifikasi Guru tahun 2015, Oleh karena itu rekan-rekan guru perlu mempersiapkan diri dalam menghadapi UKG nanti. Sebagai persiapan awal menghadapi UKG  2015 berikut kami berikan Contoh Soal mata pelajaran PKN SMA pada Uji Kompetensi Guru (UKG) tahun 2015 sebagai berikut. 

1. Kelompok manusia yang terikat oleh suatu kebudayaan, hubungan darah, atau adanya kesamaan tempat
     tinggal, disebut ….
    A. Penduduk
    B. Suku
    C. Masyarakat
    D. Rakyat
2. Dalam suatu laporan atau artikel hasil penelitian, kontribusi penelitian dapat dilihat di bagian
    A. pendahuluan
    B. metode
    C. hasil
    D. diskusi
    E. Semua jawaban benar
3. Suatu penggabungan Sekolah Dasar di daerah kecamatan sebagai upaya meningkatkan efisiensi dan 
    efektivitas pengelolaan pendidikan, disebut . . . .
    A. Manajemen Berbasis Sekolah / School Based Management
    B. School Merger
    C. Multi Grade Instruction Pembelajaran Kelas Rangkap
    D. CBSA
    E. Jawaban tidak ada
4. Aspek konstruksi yang perlu diperhatikan dalam menyusun butir soal uraian yaitu antara lain ...
    A. Pertanyaan dan jawaban yang diharapkan sesuai indikator
    B. Rumusan kalimaat harus dalam bentuk kalimat tanya
    C. Pertanyaan menuntut jawaban terurai dan ada pedoman pensekorannya
    D. Rumusan kalimat tidak menimbulkan penafsiran ganda\
    E. Ada 2 jawaban benar
5. Berikut ini merupakan ciri pembelajaran inovatif.
    A. memiliki unsur keterbaruan
    B. dapat memecahkan suatu masalah
    C. memiliki unsur keterbaruan dan dapat memecahkan masalah
    D. tidak harus baru yang penting pembelajaran menjadi bervariasi
    E. Ada 2 jawaban benar

Dapatkan contoh soal UKG PKN SMA secara lengkap disini 
Demikian, Semoga Bapak/Ibu guru diberi kelancaran dan kesuksesan dalam menghadapi UKG tahun ini. Terima Kasih.

PREMIUM ADVERTISEMENT

jual rpp 2013
Lihat Contoh RPP

Related Posts :

wdcfawqafwef