Jumlah dan Bentuk Butir Soalnya diturunkan berdasarkan indicator essensial dari masing-masing Kompetensi Dasar.
Dibawah ini merupakan sebagian dari Kompetensi Dasar dan Indicator Essensial mata pelajaran Geografi pada Kisi-kisi UKA Tahun 2015
KD
|
Indikator Essensial
|
Mengidentifikasi potensi peserta didik dalam mata pelajaran yang
diampu.
|
Memanfaatkan potensi kognitif yang dimiliki oleh peserta didik dalam mendukung pembelajaran geografi yang mampu menjadikan pembelajar yang tangguh
|
Mengidentifikasi kesulitan belajar beserta didik dalam mata
pelajaran yang diampu.
|
Menyeleksi strategi pembelajaran yang sesuai dengan materi geografi fisik
|
Menerapkan berbagai pendekatan, strategi, metode,
dan teknik pembelajaran yang
mendidik secara
kreatif dalam
mata pelajaran yang diampu
|
Mengidentifikasi penyebab kesulitan peserta didik dalam
menyelesaikan masalah yang berguna pada diri dan bangsanya
|
Memahami prinsip-prinsip
pengembangan kurikulum
|
Mengidentifikasi prinsip pembelajaran dengan pendekatan saintifik sehingga menjadi pembelajar
yang tangguh
|
Menentukan pengalaman belajar
yang sesuai untuk mencapai tujuan pembelajaran yang diampu
|
Menentukan langkah-langkah penyusunan RPP sesuai materi yang diajarkan
|
Unduh kisi-kisi UKA Guru Tahun 2015 Mata Pelajaran Geografi disini :Kisi-Kisi UKG 2015 Bisa juga mengunjungi laman berikut disini
Demikian kisi-kisi UKA 2015 Mata Pelajaran Geografi. Semoga bermanfaat untuk Bapak Ibu guru dalam menghadapi UKG tahun ini. Terima kasih.

Lihat Contoh RPP