Sebagaimana kita ketahui bersama bahwa Uji Kompetensi Guru (UKG) akan dilaksanakan oleh pemerintah serentak di seluruh Indonesia pada tanggal 9 hingga 27 Nopember 2015. Beberapa hal yang harus diperhatikan oleh para rekan guru ketika akan menghadapi UKG ialah dengan mempersiapkan diri baik secara fisik maupun secara mental serta mempelajari kisi-kisi dan melakukan simulasi contoh soal tahun sebelumnya.
Berikut ini adalah Kisi-kisi Uji Kompetensi Guru (UKG) Tahun 2015 Mata Pelajaran Teknik Transmisi Telekomunikasi SMK yang dapat Bapak/Ibu guru pelajari yang terdiri dari kompetensi pedagogic dan 1 kompetensi professional yang masing-masing dijabarkan menjadi standar kompetensi terdiri dari kompetensi inti dan kompetensi guru mata pelajaran, Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Essensial.
Dibawah ini sebagian dari Kompetensi Dasar dan Indicator Essensial Mata Pelajaran Teknik Transmisi Telekomunikasi SMK pada kisi-kisi UKG tahun 2015.
Kompetensi Dasar
|
Indikator
Essensial
|
1.1. Mengevaluasi penggunaan standard K3, kerja bangku, teknik sambung, dan tatakelola bengkel | 1.1.1. Menemukan kesalahan secara sistimatis tentang penggunaan standar K3 |
1.2. Mengevaluasi proses pengujian sistim rangkaian listrik arus searah dan arus bolak- balik dengan alat | 1.1.2. Menemukan kesalahan secara sistimatis tentang prosedur penggunaan peralatan teknik sambung |
1.3. Mengkreasi sistim rangkaian dasar elektronika analog dan digital beserta proses pengujiannya | 1.2.1. Menemukan kesalahan secara sistimatis tentang penggunaan alat ukur besaran listrik |
1.4. Menganalisis dasar sistem telekomunikasi | 1.2.2. Menemukan kesalahan secara sistimatis tentang prosedur pengujian sistim rangkaian |
2.1. Menganalisis sistem multiplex | 1.3.1. Merencanakan gambar desain rangkaian pengujian komponen elektronika analog dan digital |
Download Kisi-kisi Uji Kompetensi Guru (UKG) Tahun 2015 Mata Pelajaran Teknik Transmisi Telekomunikasi SMK disini atau di laman ini: https://sites.google.com/site/latihanukg/home/kisi-kisi-ukg-2015/smk/Teknik%20Transmisi%20Telekomunikasi.pdf?attredirects=0&d=1.
Demikian kisi-kisi UKG 2015 Mata Pelajaran Teknik Transmisi Telekomunikasi SMK.mudah-mudahan berguna buat anda dan sukses menghadapi UKG tahun ini. Terima kasih

Lihat Contoh RPP